Lab 13–
MikroTik User Management
Setelah
group pada Mikrotik yang digunakan untuk menentukanhakakses user,kali ini saya
akan membahas tentang user pada Mikrotik.Userdefault pada Mikrotik sendiri
ialah “admin”,admin sendiri masuk kedalamgroup Full yang dimana merupakan hak
akses tertinggi pada user.User admin sendiri tidak dapat dihapus maka kita
dapat membuat user barusesuai keinginan kita.
Untuk
caranya sebagai berikut:
1.
Buka
Winbox
2. Masuk ke System>Users
3. Lalu Tab Users terlihat hanya users
1, untuk menambahkanya klik [+], dan akan muncul tampilan seperti ini:
Lalu buatlah nama user baru dan
masukan Group yang ingin kamu berikan pada User yang kita buat ,lalu buatlah
password untuk menghindarkan orang – orang iseng ,jika sudah kilik Ok
Dan user
baru sudah ditambahkan
Untuk
mencoba user baru tersebut kalian bisa keluar dulu dari Winbox lalu cobalah
masuk dengan Users baru tadi.
Untuk Management
User, yaitu melihat users yang sedang aktif , yaitu pilih
System>Users
masuk pada Tab Active Users, dan disitu terlihat user manakah yang sedang
aktif.
Tidak ada komentar
Posting Komentar